Pernah mendengar kisah soal kota hilang? Kini, sejumlah ilmuwan berusaha mendokumentasikan kota hilang di dunia dan satu di antaranya adalah Inca dan masuk 7 Keajaiban Dunia di tahun 2007. Pada abad ke-15 kota Inca ditinggalkan oleh warga Peru dan jatuh ke tangan Spanyol yang kemudian memerintah hingga 1911.

Berikut 10 daftar kota hilang di dunia

1.Kota Petra
Negara: Yordania
Peradaban: Nabataean
Penduduk: Hidup pada abad ke-6 sebelum Masehi



2.Kota Chichen Itza
Negara: Meksiko
Peradaban: Suku Maya
Penduduk: 600 hingga 1.000 tahun Masehi



3.Kota Bawah Tanah Derinkuyu
Negara: Turki
Peradaban: Phrygians
Penduduk: abad ke-8 sebelum Masehi hingga abad ke-10 Masehi



4.Kota Machu Picchu
Negara: Peru
Peradaban: -
Penduduk: -



5.Kota Angkor Wat
Negara: Kamboja
Peradaban: Kekaisaran Khmer
Penduduk: abad ke-9 hingga tahun ke-15 Masehi



6.Kota Pre-Roman Carthage
Negara: Tunisia
Peradaban: Phoenician
Penduduk: Tahun 650 hingga 146 sebelum Masehi



7.Kota Pompeii
Negara: Italia
Peradaban: Kekaisaran Romawi
Penduduk: Abad ke 7-9 sebelum Masehi hingga tahun 79 Masehi



8.Kota Memphis
Negara: Mesir
Peradaban: Mesir Kuno
Penduduk: milenium ketiga sebelum masehi hingga abad ke-7 Masehi



9.Kota:Teotihuacan
Negara: Meksiko
Peradaban: Kemungkinan Masyarakat Totonac
Penduduk: 100 tahun sebelum Masehi hingga tahun 250 Masehi



10.Masjid Kota Bagerhat
Negara: Bangladesh
Peradaban: Khan Jahan Ali
Penduduk: Abad ke 15 Masehi

 

4.5 5 DimazRian Pernah mendengar kisah soal kota hilang? Kini, sejumlah ilmuwan berusaha mendokumentasikan kota hilang di dunia dan satu di antaranya adala...


Related Post:

  • Raja yang Mempunyai Kelakuan Menyimpang1. Justin IIJustin II adalah Eastern Roman (Byzantine) Emperor berkuasa pada 565 to 578. Justin II keponakan dari Justinian I. Justin II terkenal karena takhta berodanya dan gigitannya yang menyakiti semua orang di istana. Pada hari-hari terakhir se… Read More
  • Catatan Sejarah Paling Kelam dari Dunia Tinju ProfessionalTinju Profesional dikenal sebagai "Sweet Science", tetapi dengan adanya korupsi, kolusi, kecurangan, ancaman kekerasan yang melatar belakanginya, dan lahirnya badan baru MMA, telah mengancam eksistensi olahraga tinju professional dunia Pertandingan B… Read More
  • Para Penemu & Ilmuwan dari Etnis Afro-AmerikaNotabene kaum Afro-Amerika yang dibawa ke Amerika sebagai budak sering dipandang sebelah mata. Mereka dianggap tidak memiliki kecerdasan. Bahkan hingga kini masih ada yang berpandangan bahwa mereka kaum Afro-Amerika hanya sekelompok orang yang suka m… Read More
  • 7 Dikatator Modern Dengan Kelakuannya Yang Paling GilaSejarah penuh orang - orang haus kekuasaan yang memerintah populasinegara mereka yang ketakutan 'seperti Predator dalam pertandingan taglaser. Seringkali orang-orang ini terkenal bukan hanya untuk kekejaman mereka,tetapi juga untuk kejenakaan mereka … Read More
  • Membedakan Berbagai Jenis Cokelat dan ManfaatnyaCouvertureCouvertureadalah jenis cokelat terbaik. Cokelat ini murni dengan persentase lemakkakaonya yang tinggi, sehingga menghasilkan flavor yang sangat baik.Biasanya digunakan untuk pembuatan produk cokelat buatan tangan.Sebelum digunakan, cokelat … Read More