Pria dengan 26 Jari

 


HarambAshok Kumthekar, 24, warga India, memiliki 26 jari. Bagaimana tidak?Jari tangannya berjumlah 12 buah, dan jari kakinya berjumlah 14 buah.

Sepertidikutip dari laman Ananova, pria ini lahir dengan enam jari dimasing-masing tangan, dan tujuh jari di masing-masing kaki. Secaratidak sah, dia memegang rekor sebagai manusia yang memiliki jariterbanyak. Saat ini, rekor sah itu masih dipegang teman senegaranya,Devendra Harne, yang memiliki 12 jari tangan dan 13 jari kaki.

Harambtidak bisa masuk dalam buku rekor dunia,Guinness Book of Records,karena beberapa jarinya menempel pada jari lain. Meski demikian, diatercatat dalam buku rekor India, the Limca Book of Records.

Jariekstra Haramb disebabkan oleh kondisi medis yang dinamai polydactlyism,yang dalam Bahasa Yunani berarti “banyak jari”. Meski Haramb banggadengan jari-jarinya, namun ada saat di mana dia frustasi. Khususnya,saat dia mencari sepatu dan sarung tangan yang pas
Pria dengan 26 Jari 4.5 5 DimazRian HarambAshok Kumthekar, 24, warga India, memiliki 26 jari. Bagaimana tidak?Jari tangannya berjumlah 12 buah, dan jari kakinya berjumlah 14 bu...


Related Post:

  • 10 Hotel Paling Unik Di DuniaHOTEL bukan sekadar tempat untuk menginap. Hotel juga bisa menyajikan pengalaman yang unik dan menarik terutama hotel-hotel yang berada di tempat yang tidak biasa. Berikut ini 10 hotel spektakuler yang ada di dunia :1. Kasbah Du Toubkal, Maroko Hot… Read More
  • Planet Cantik dan Unik Yang MengagumkanAlam semesta begitu luas. Planet yang dihuni manusia, planet bumi adalah satu dari seribu, sejuta, atau bahkan satu dari triliunan planet yang tersebar di angkasa luar. Berdasarkan fakta tersebut, tentunya anda pernah atau sering berang… Read More
  • 20 Kisah Kebetulan yang Unik di Zaman DuluKisah-kisah kebetulan yang aneh dan unik yang terkenal ini bukan fiksi. Ini sungguhan. Terserah, Ada maknai apa semua ini. Inilah 20 kisah itu:1. Pada tahun 1979, majalah German - Das Besteran – mengadakan lomba mengarang.Para penulis harus mengirimk… Read More
  • Fakta Mencengangkan Tentang Hewan Terbesar Di DuniaBinatang terbesar yang pernah dan masih ada hingga sekarang. Balaenoptera musculus yang dikenal sebagai Paus Biru makhluk hidup masa lalu sampai sekarang. Di bawah ini Anda akan menemukan kumpulan fakta tentang mamalia ini yang luar biasa.Kami jug… Read More
  • Persahabatan Penuh Kasih Sayang Hewan Beda Jenis1.Harimau Betina dan Anak-Anak BabiDi Bangkok, ada harimau bernama Saimai. Dia perawat anak-anak babi yang mengenakan mantel harimau belang. Anak babi ini memiliki seorang ibu, tapi kebun binatang menempatkan mereka dengan harimau. Para anak harimau … Read More