Pernikahan Lesbian di Sebuah Klub Malam

 

Sekitar 60 pasangan lesbian menikah pada pesta pernikahan massal terbesar yang diadakan di sebuah klub malam di Taipei, Taiwan, Sabtu, 20 Agustus 2011. Sebagian besar pasangan lesbian menggunakan gaun putih dan pita putih yang menghiasi rambut mereka pada pernikahan dengan tema 'Barbie'. Acara ini mampu menarik lebih dari 1.000 pengunjung yang datang, termasuk diantaranya teman, saudara, maupun pengunjung klub yang datang karena rasa penasaran ingin melihat acara tersebut. Meskipun pernikahan sesama jenis masih belum dilegalkan di Taiwan, namun perayaan pernikahan massal tersebut berjalan lancar tanpa gangguan polisi atau aksi protes lainnya. (Foto: AP Photo/Wally Santana)
Pasangan lesbian memotong kue pada pesta pernikahan massal di sebuah klub malam di Taipei, Taiwan, Sabtu (20/8). Foto: AP Photo/Wally Santana
Pasangan lesbian berpose di depan kue pernikahan mereka pada pesta pernikahan massal di sebuah klub malam di Taipei, Taiwan, Sabtu (20/8). Foto: AP Photo/Wally Santana
Pasangan lesbian berpose dengan cincin pernikahan mereka pada pesta pernikahan massal di sebuah klub malam di Taipei, Taiwan, Sabtu (20/8). Foto: AP Photo/Wally Santana
Pasangan lesbian berpose dengan sertifikat pernikahan pada pesta pernikahan massal di sebuah klub malam di Taipei, Taiwan, Sabtu (20/8). Foto: AP Photo/Wally Santana



sumber :http://foto.vivanews.com/read/4163-pernikahan-lesbian-di-sebuah-klub-malam



Pernikahan Lesbian di Sebuah Klub Malam 4.5 5 DimazRian Sekitar 60 pasangan lesbian menikah pada pesta pernikahan massal terbesar yang diadakan di sebuah klub malam di Taipei, Taiwan, Sabtu, 20 Ag...


Related Post:

  • Cerita Unik Tentang Tembok Raksasa ChinaSuatu simbol yang sudah tertancap kokoh di dalam mitologi China dan dengan datangnya abad ke 20, Tembok Besar China sudah menjadi simbol nasional bangsa Tiongkok.Berbagai macam perang besar dan peristiwa bersejarah telah terukir di dalam tembok-tembo… Read More
  • Tips Penyelamatan Laptop Apabila Terkena Tumpahan AirMengingat Laptop sudah menjadi kebutuhan hampir semua orang,portable computer ini tidak lagi hanya digunakan kalangan IT, tetapi hampir semua kalangan, baik itu ibu rumah tangga, pelajar maupun anak-anak dibawah umur.situasi ini mempertinggi terja… Read More
  • 5 hal yang paling di takuti RemajaPara orang tua mungkin heran mengapa anak tak bercerita tentang masalah yang dihadapinya. Biasanya, anak pada usia remaja merasa tak nyaman untuk membicarakan masalahnya dengan orang dewasa. Mereka merasa orang dewasa tak akan mengerti apa yang… Read More
  • 5 Kota Terhijau di DuniaPerubahan iklim menjadi hal baru yang sekarang sedang diperdebatkan. demi menjaga kelangsungan bumi sebagai sebuah planet yang ditinggali manusia, pengusahaan penghijauan dan penggunaan energi untuk kebutuhan manusia dimasa sekarang dan dimasa ya… Read More
  • 5 Kota Terhijau di DuniaPerubahan iklim menjadi hal baru yang sekarang sedang diperdebatkan. demi menjaga kelangsungan bumi sebagai sebuah planet yang ditinggali manusia, pengusahaan penghijauan dan penggunaan energi untuk kebutuhan manusia dimasa sekarang dan dimasa ya… Read More