Terungkap Dua Rahasia Perilaku Terbesar Semesta
Labels: info, Katanya ...
New Haven – Astronom Amerika Serikat (AS) melakukan studi terbaru pada semesta. Tak disangka, astronom menemukan hal yang sangat mengejutkan. Apa itu?Para astronom menemukan, galaksi di semesta memiliki perilaku ‘terbangun’ atau ‘tertidur’. Galaksi ‘terbangun’ sangat aktif membentuk bintang, sementara galaksi ‘tertidur’ tak membentuk satu pun bintang baru.Astronom mengetahui galaksi di