Prosesi Tradisi Mandi Air Es di Jepang Untuk Penyucian Diri

 

Tradisi mandi air es di Jepang untuk menyucikan diri. Perkembangan pesat teknologi di Jepang tidak membuat rakyatnya melupakan tradisi leluhur. Di antaranya adalah upacara penyucian diri, yang berlangsung setiap awal tahun di kuil Kanda Myojin, Tokyo.

Bercelanakan cawat putih dan memakai ikat kepala , ratusan pria berkumpul di kuil Kanda, Sabtu 15 Januari 2011, untuk melakukan upacara basuh diri. Upacara ini dilakukan dengan mengguyur tubuh mereka dengan air sedingin es, sehingga tidak jarang membuat mereka berteriak. Upacara ini juga merupakan upacara uji ketahanan tubuh. Menurut kepercayaan Shinto, menumpahkan air dingin ke seluruh tubuh akan menyucikan jiwa dan raga.













Prosesi Tradisi Mandi Air Es di Jepang Untuk Penyucian Diri 4.5 5 DimazRian Tradisi mandi air es di Jepang untuk menyucikan diri. Perkembangan pesat teknologi di Jepang tidak membuat rakyatnya melupakan tradisi lel...


Related Post:

  • 50 Poster WWF Kreatif Penuh MaknaWorld Wide Fund (WWF) untuk alam adalah sebuah organisasi internasional non-pemerintah yang begerak dalam bidang konservasi, penelitian dan perbaikan lingkungan. Ini adalah organisasi konservasi bebas terbesar dengan lebih dari 5 juta pendukung di se… Read More
  • Senyuman Binatang Yang Membuatmu Merasa Jauh Lebih Baik Read More
  • Foto Nenek Narsis Yang Gemparkan ChinaSeorang wanita tua berumur 70 tahun, telah menggemparkan China bagaikan badai, setelah beberapa foto nya muncul di forum Cina.Mungkin terlihat aneh untuk wanita seusianya untuk bertindak konyol seperti itu, tetapi menurut Sun Linchong, cucu perempu… Read More
  • Perangkap tikus( kisah yang mengharukan )Sepasang suami istri petani pulang ke rumah setelah berbelanja. Ketika mereka membuka barang belanjaan, seekor tikus memperhatikan dengan seksama sambil menggumam, "Hmmm...makanan apa lagi yang dibawa mereka dari pasar?"Ternyata, salah satu yang dibe… Read More
  • Cincin Setan Marilyn Manson dan HydeBrian Hugh warner atau dikenal dengan nama Marilyn Manson , salah satu artis/musisi paling kontroversial yang pernah ada, dikenal sebagai seorang musisi yang tidak hanya handal dalam bermusik tetapi juga piawai dalam melukis cat air dimana koleks… Read More