6 Selebritis Cantik Yang Memilik Pengaruh Buruk Untuk Kita

 

Kesan glamor identik dengan kehidupan selebriti. Ketenaran dan gaya hidup mewah, membuat banyak orang ingin seperti mereka. Tetapi, kehidupan enam selebriti berikut justru membuat mereka menjadi contoh buruk. Siapa saja mereka?

1. Heidi Montag


Model seksi ini sangat cantik dan memiliki tubuh yang proporsional. Tetapi itu sebelum ia melakukan berbagai macam operasi plastik. Dalam waktu satu hari, Montag melakukan 10 prosedur operasi untuk memperbesar payudaranya. Tentunya ini contoh yang tidak baik bagi para wanita.

2. Lindsay Lohan


Saat masih kecil, ia adalah seorang anak yang manis. Menjelang dewasa kariernya sebagai aktris pun berkembang. Tetapi sepertinya ia mengalami krisis dalam diri yang membuatnya menjadi ‘bad girl‘. Mabuk-mabukan, menggunakan obat penenang, dan masuk penjara, sepertinya jadi hal yang biasa bagi Lilo, panggilan akrab Lindsay Lohan.

3. Paris Hilton


Kecantikan dan harta yang melimpah sudah dimiliki sosialita yang satu ini. Tampaknya ini tidak cukup. Ia juga ingin mendapatkan ketenaran secara instan. Mulai dari peredaran video pornonya, kegilaannya berpesta hingga penggunaan obat terlarang.

4. Snooki
Aktris yang terkenal melalui serial televisi ‘Jersey Shore’ ini juga contoh yang buruk dalam hal seks. Foto telanjangnya beredar di internet dan dia tampak santai. Belum lagi foto-foto panasnya dengan berbagai pria.

5. Amy Winehouse


Penyanyi eksentrik ini dulu berpenampilan sangat cantik. Ia memiliki suara yang sangat berkarakter dan dipuji oleh banyak kritikus musik. Tetapi hobi merokok, minum alkohol dan menggunakan obat-obatan terlarang seringkali membuatnya terlibat dalam berbagai masalah.

6. Pamela Anderson


Orang selalu mengidentikannya dengan pose dan busana seronok. Tampaknya Pamela memang sengaja mebuat citra tersebut dan ia sangat berhasil. Ia selalu tampil hot dalam foto, serial televisi, hingga film. Belum lagi video seksnya yang juga beredar luas di internet.
6 Selebritis Cantik Yang Memilik Pengaruh Buruk Untuk Kita 4.5 5 DimazRian Kesan glamor identik dengan kehidupan selebriti. Ketenaran dan gaya hidup mewah, membuat banyak orang ingin seperti mereka. Tetapi, kehidu...


Related Post:

  • 10 Demonstrasi Paling Mematikan Dari Seluruh DuniaBeberapa orang mengatakan bahwa Demonstrasi terjadi ketika orang lapar, lapar karena kekurangan makanan, pengetahuan, dan bahkan kekuasaan.Kita semua tahu Demonstrasi menjadi sangat tragis dan mematikan. Kebanyakan demonstrasi terjadi ketika sekelomp… Read More
  • Tempat Wisata di Mesir yang Wajib DikunjungiWalaupun saat ini Mesir sedang bergolak dan kondisi yang tidak aman, namun Mesir tetap mempunyai daya tarik. Lupakan dahulu konflik yang sedang terjadi di Mesir, negara ini memiliki peninggalan sejarah dunia dan tempat-tempat pariwisata yang memukau.… Read More
  • Jenis dan Ras AlienMenurut para Ufolog,Alien itu dibagi menjadi berbagai macam ras/jenis.Kurang lebih terdapat 50 jenis,diantaranya:EVADAMIC (atau EVA’s) – entitas yang dianggap sebagai bagian matrik jiwa ras manusia atau makhluk seperti malaikat yang penuh kebaikan ya… Read More
  • 9 Jenis Burung Yang Tidak Bisa TerbangBurung adalah anggota kelompok hewan bertulang belakang (vertebrata) yang memiliki bulu dan sayap. Fosil tertua burung ditemukan di Jerman dan dikenal sebagai Archaeopteryx.Jenis-jenis burung begitu bervariasi, mulai dari burung kolibri yang kecil mu… Read More
  • 11 Relik Keagamaan Terkenal di Dunia11. Jejak Kaki BuddhaJejak kaki Buddha dapat ditemukan di hampir seluruh Asia Timur dan Selatan. Jejak kaki ini tentu saja bukanlah jejak kaki asli sang Buddha, melainkan replika atau representasi dari kehadiran Buddha. Biasanya dengan simbol-simbol … Read More