10 Sungai Terpanjang di Dunia

 

Sungai merupakan jalur aliran air dari darat ke laut yang umumnya airnya berasal dari air hujan, lelehan salju atau dari mata air. Air sungai biasanya memiliki rasa yang tawar dengan warna dan kandungan yang berbeda-beda antara sungai yang satu dengan yang lain. Berikut ini adalah daftar 10 sungai terpanjang didunia :

10. Sungai Lena berada di Benua Eropa (Rusia) memiliki panjang 4400 km

sungai lena

9. Sungai Amur berada di Eropa dan Asia memiliki panjang 4444 kilometer

sungai amur

8. Sungai Kongo berada di Afrika memiliki panjang 4700 kilometer

sungai kongo

7. Sungai Ob – Irtysh berada di Eropa dan Asia memiliki panjang 5410 kilometer

sungai ob

6. Sungai Kuning atau Huang Ho berada di China Benua Asia memiliki panjang 5464 kilometer

sungai huang ho

5. Sungai Yenisei – Angara – Selenga berada di Rusia dan Mongolia memiliki panjang 5539 kilometer

Yenisei river

4. Sungai Mississippi – Missouri berada di Amerika Utara memiliki panjang 6275 kilometer

mississippi

3. Sungai Yangtze atau Chang Jiang berada di Negara China memiliki panjang 6300 kilomete

rsungai yangtze

2. Sungai Amazon berada di Amerika Selatan memiliki panjang 6400 kilometer

sungai amazon

1. Sungai Nil berada di Afrika memiliki panjang 6690 kilometer

sungai nil

10 Sungai Terpanjang di Dunia 4.5 5 DimazRian Sungai merupakan jalur aliran air dari darat ke laut yang umumnya airnya berasal dari air hujan, lelehan salju atau dari mata air. Air...


Related Post:

  • Hal - Hal Konyol di Belahan Dunia (Aneh )1.ini yang disebut Rumah Instan2.Parkir kendaraan Anda di tempat yang AMAN3. “betapa besar” kasih orangtua kepada anaknya....5. ada yang salah “ jurusan “6. beberapa finalis dari kontes modifikasi kendaraan tingkat dunia.7.Ketika seseorang tak punya … Read More
  • Misteri Dunia Yang Paling Fenomenal dan Paling Banyak Diperdebatkanuan modern untuk membuktikan keberadaan kekuatan ekstrasensor telah pasti melahirkan penelitian yang luas sehingga beberapa fakta didapat. Tetapi dalam prosesnya, menimbulkan banyak kontroversi.Rahasia MayaArkeologi di Amerika adalah di masa kanak-ka… Read More
  • 7 Pantai Terindah Dari 7 Benua1. Whitehaven Beach, Queensland, Australia Pantai Whitehaven adalah  pantai yang paling indah dan terkenal di benua Australia. Pantai dengan pasir putih yang luar biasa ini terletak di Utara Pulau Whitsunday Queensland2. Mauritius Beach d… Read More
  • Roket Terdasyat Yang Pernah Dibuat Dengan Kemajuan TehnologiRoket merupakan wahana luar angkasa, peluru kendali, atau kendaraan terbang yang mendapatkan dorongan melalui reaksi roket terhadap keluarnya secara cepat bahan fluida dari keluaran mesin roket. Roket ini juga berisi bahan bakar roket padat atau baha… Read More
  • 5 Tingkatan Dalam Dunia Hacker1. EliteJuga dikenal sebagai 3l33t, 3l337, 31337 atau kombinasi dari itu; merupakan ujung tombak industri keamanan jaringan. Mereka mengerti sistemoperasi luar dalam, sanggup mengkonfigurasi & menyambungkan jaringan secara global. Sanggup melakuk… Read More