Posisi Sehat Di Depan Komputer(Cekidot)Gan

 

ketika kita menggunakan komputer dan kadang-kadang kita merasakan rasa lelah, nyeri khususnya dibagian tangan, atau mata terasa penat, Hal tersebut bisa disebaban karena kita salah didalam mengatur posisi anggota tubuh kita. Kita harus mengatur posisi sehat di depan komputer, seperti pada tulisan sebelumnya mengenai lelah ketika mengetik di depan komputer yang ‘diadopsi’ dari posisi ketika bermain piano.

Mungkin ada baiknya kita mulai sekarang mengatur letak komputer atau posisi tubuh kita ketika menggunakan komputer, apalagi jika kita rutin menggunakannya dan cukup lama penggunaannya. Bagaimana sich posisi sehat tersebut? Berikut ini beberapa kiat yang bisa kita terapkan;

Spoiler for 1. Posisi Tubuh:

Badan pada posisi tegak didepan komputer dan jarak pandang antara mata dan monitor sekitar 45-70cm.


Spoiler for 2. Letak posisi Komputer:

Bagi pengguna komputer desktop, sesuaikan posisi keyboard, monitor, dan mouse agar kita bisa mendapatkan posisi yang cocok untuk tubuh kita (seperti pada no 1).


Spoiler for 3. Penggunaan Mouse:


Ketika menggunakan mouse usahakan agar pergelangan tangan berada pada posisi tidak menggantung atau lebih rendah dari mouse. Usahakan agar posisinya sejajar antara pergelangan tangan dan mouse. Posisi jari tangan usahakan agar selalu lurus ketika ‘idle’.


Spoiler for 4. Penggunaan Keyboard:

Seperti pada penggunaan mouse, ketika menggunakan keyboard usahakan agar selalu sejajar seperti terlihat pada gambar.
Posisi Sehat Di Depan Komputer(Cekidot)Gan 4.5 5 DimazRian ketika kita menggunakan komputer dan kadang-kadang kita merasakan rasa lelah, nyeri khususnya dibagian tangan, atau mata terasa penat, Hal t...


Related Post:

  • 10 Kecelakaan Pesawat Dengan 1 Awak Yang SelamatKetika mendengar pesawat yang ditumpangi keluarganya mengalami kecelakaan dan jatuh,pastilah keluarga mempunya perasaan was-was dan takut,apalagi setelah mendengar bahwa hanya ada satu awak pesawat yang selamat,pasti keluarga berharap bahwa itu adala… Read More
  • Rumah di tengah laut berusia 103 tahunRumah ini benar-benar luar biasa. Bukan hanya karena usianya yang telah 103 tahun tapi juga karena didirikan di tengah laut. Konon rumah ini telah berdiri sejak 1905, tepatnya di atas bebatuan Rhode Island yang ada di tengah laut. Rumah itu kerap dis… Read More
  • Top 5 Jembatan Paling Menakutkan Di Dunia!http://www.prnewswire.com/mnr/tripadvisor/37972/Top 5 World's Scariest Bridges (is it that scary!!! )1. Crazy Curves: Langkawi Sky Bridge, Kedah, MalaysiaThis incredibly unique curved pedestrian cable bridge off of Pulau Langkawi island's Gunung Mat … Read More
  • 10 Orang Yg Mengoperasi Dirinya SendiriDibawah ini adalah artikel tentang orang-orang pemberani yang menakjubkan karena mampu melakukan operasi pada dirinya sendiri meskipun operasi yang dilakukan adalah termasuk operasi besar...dengan menggunakan peralatan yang seadanya,ke sepuluh orang … Read More
  • Teka-Teki Gambar Yang Membuat Orang Menjadi BodohGambar-gambar berikut ini mungkin sekilas hanyalah teka-teki biasa tetapi coba anda perhatikan baik-baik, jangan sampai gambar-gambar dibawah ini menipu mata anda alias membuat anda menjadi seseorang yang super bodoh.1.Ada berapa gambar hewan rusa ya… Read More